S1 Marketing & Digital Business

Marketing adalah jantung dari bisnis, menjadi proses yang mendorong produksi ke konsumsi dan sebaliknya. Mengapa orang lebih tertarik pada barang-barang tertentu daripada barang penggantinya? Apa yang akan terjadi pada produksi tanpa permintaan dari pelanggan atau pelanggan potensial? Marketing adalah tentang mengelola nilai.

Metode pembelajaran ini akan menghasilkan lulusan yang terampil dalam:

  • Berpikir strategis, kreatif, inovatif, dan berani merealisasikan ide
  • Menciptakan, mengoperasikan, dan mengevaluasi strategi branding
  • Berkomunikasi secara efektif, bekerja secara individu atau berkelompok, dan memecahkan masalah

Prospek Karir

Marketing Planner, Marketing Manager, Konsultan Pemasaran dan Bisnis, Praktisi Bidang Pemasaran, Sales, Manajer Promosi, Wirausahawan.

Img 1
/* Ada Pertanyaan ? Hubungi Kami 😀
*/